Minggu, 04 November 2018

Mata Air Hikmah

Sebagai sebuah telaga yang akan memberikan satu pencerahan di dalam pencarian hakikat ilmu, buku ini disusun tidak dalam satu pokok bahasan, namun meliputi banyak hal, seperti:
  • Tafsir Al Qur-an yang tidak tertulis pada lampiran dan kitab, namun hanya ditemukan lewat perasaan, pemahaman dan ketekunan;
  • Hadits langka yang hanya diketahui lewat penyelidikan, terus menerus mencari dengan perbandingan dan diskusi;
  • Pemahaman tentang suluk (sufistik, tasawuf), dan pemahaman tentang banyak hal yang sesuai dengan syariat dan realita, serta banyak hal lainnya.

Mereka akan menemukan beberapa pokok bahasan yang benar sesuai dengan fitrah dan realita dan membawanya mengenal Rabb-nya, menumbuhkan iman dalam hati, memperbaharui iman, dan mampu membuat makhluk untuk selalu mencintai Sang Khaliq-nya.



Deskripsi :

Judul : Mata Air Hikmah
Judul Asli : Al Fawaid
Penerbit : Pustaka Nuun
Penulis : Imam Ibnu Qayyim Al Jauziyah
Ukuran : 26 cm
Halaman : xviii + 397 halaman
Cover : HC
ISBN : 978-979-1080-15-6

Sinopsis :


Daftar Isi :

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Ibadah Sepenuh Hati

Ibadah itu nikmat! Dalam lantunan surat Al-Fatihah, terjadi dialog syahdu antara seorang hamba dengan Rabbnya. Di kegelapan yang hening, ter...